Dahulu kala, di zaman praaksara dimana manusia belum mengenal teknologi seperti di masa sekarang ini. Sebutan Tri Hita Karana belum diketahui namun pelaksanaan ketiga aspek tersebut sudah berjalan. Tentang bagaimana mereka membangun hubungan yang harmonis antara manusia dengan roh leluhur atau nenek moyang. Hubungan manusia dengan manusia lainnya serta hubungan manusia dengan alam sekitarnya. Contoh kecil yang ditunjukan manusia pada masa praaksara yakni dengan adanya ritual penguburan memakai peti mati atau esofagus atau upacara pemujaan terhadap roh leluhur mereka. Mereka percaya bahwa roh leluhur mewariskan mereka banyak hal oleh sebab itu dilakukannya upacara pemujaan sebagai bentuk hormat mereka terhadap roh para leluhur.Â
KEMBALI KE ARTIKEL