Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Manfaat Eksfoliasi, Salah Satunya Cegah Jerawat

12 April 2022   07:20 Diperbarui: 12 April 2022   07:23 577 1
Pada dasarnya, tubuh Anda terkelupas secara alami setiap 28-30 hari. Namun seiring bertambahnya usia, proses ini akan melambat sehingga waktu untuk mengangkat sel kulit mati akan lebih lama. Nah, agar kulit mati tidak menumpuk yang bisa membuat kulit keriput dan merangsang tumbuhnya jerawat, maka diperlukan eksfoliasi ekstra. Anda bisa melakukan proses ini melalui metode facial, mikrodermabrasi, atau peeling.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun