Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Kriminalisasi Sistematis, oleh Polisi, KPK, KY atau LSM?

14 Juli 2015   23:44 Diperbarui: 15 Juli 2015   00:05 1202 2
Penetapan tersangka pimpinan KY dianggap rangkaian kriminalisasi sistematis. Direktur Eksekutif Lingkar Madani Indonesia Ray Rangkuti menengarai penetapan tersangka dua pimpinan Komisi Yudisial merupakan rangkaian kriminalisasi yang dilakukan secara sistemik. Hal tersebut merupakan kelanjutan dari kriminalisasi terhadap dua Pimpinan KPK, Abraham Samad dan Bambang Widjojanto.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun