Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud Pilihan

Imbas Kuliah Daring terhadap Kepercayaan Diri Mahasiswa

15 Juni 2022   00:46 Diperbarui: 15 Juni 2022   01:25 609 2
Kepercayaan diri erat kaitannya dengan sikap yakin terhadap kemampuan serta potensi yang ada di dalam diri. Percaya diri juga dapat diartikan sebagai kondisi psikologis dimana seseorang optimis dan memiliki pikiran positif terhadap sesuatu yang akan dilakukan. Menjaga kepercayaan diri bagi remaja tentu sangat krusial mengingat hal itulah yang akan dijadikan modal untuk memudahkan berbagai aspek kehidupan pada remaja.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun