Mohon tunggu...
KOMENTAR
Home Pilihan

Kiat agar Rumah Mungil Terasa Sejuk

24 Januari 2023   08:30 Diperbarui: 24 Januari 2023   08:52 515 25
Seiring pertumbuhan jumlah penduduk yang terus bertambah semakin sempit pula lahan untuk pembangunan perumahan. Ini berdampak pula semakin sulit terjangkau pula harga rumah bagi masyarakat berpenghasilan rendah dan tidak tetap. Mereka hanya mampu membeli rumah sangat sederhana dengan ukuran tak lebih dari 80m termasuk halaman depan sekitar 8m saja. Itupun termasuk carport yang untuk menaruh sepeda motor.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun