Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature Pilihan

Ketika Pohon Kapuk Randu Semi

14 September 2021   22:07 Diperbarui: 14 September 2021   22:26 1018 20
Dalam budaya Jawa ada kirata basa atau akronim yang menyebut September sebagai singkatan dari sat-sate sumber artinya mengeringnya sumber atau mata air. Sedang Desember kirata basa gedhe-gedhene sumber atau besar-besarnya mata air. Dari segi bahasa yang sangat berbeda memang ini terasa othak-athik mathuk atau dipas-paskan. Namun kenyataan September biasanya masih musim kemarau.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun