Jakarta- Kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara di Indonesia secara alamiah mengalami pergeseran atau perubahan di semua sendi kehidupan yang sangat mengkhawatirkan. Terkait kondisi ini diperlukan kembali pemahaman, penghayatan dan implementasi Empat Pilar Kebangsaan yang merupakan nilai-nilai luhur bangsa, yaitu Pancasila, UUD 1945, NKRI, dan Bhineka Tunggal Ika.
KEMBALI KE ARTIKEL