Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Gaya Komunikasi Efektif Pengaruhi Pola Pikir Seseorang

3 Mei 2010   04:19 Diperbarui: 26 Juni 2015   16:27 504 0
Ini sering terjadi saat terjadi perdebatan di ruang rapat atau saat sedang menyeleseikan suatu masalah. Dimana seseorang yang tidak memiliki gaya komunikasi yang baik terkadang sulit untuk dapat mencairkan suasana yang sedang memanas. Menurut hasil pengamatan yang saya lakukan dalam setiap kegiatan yang saya ikutin ketika sedang membahas suatu masalah, gaya komunikasi seseorang di dalam suatu perdebatan ataupun didalam suatu rapat dapat mempengaruhi pola pikir orang lain yang terlibat dalam perdebatan tersebut. Bahkan terkang bisa mempengaruhi hasil rapat atau hasil dari dari musyawarah suatu masalah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun