Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

PPG 2025 Dikembalikan Ke Offline? Apa yang Perlu Dipersiapkan Para Guru dan Kemdikdasmen Agar Kebijakan Tersebut dapat Berjalan Optimal?

23 Januari 2025   08:00 Diperbarui: 23 Januari 2025   11:21 142 3
Pendaftaran seleksi administrasi PPG 2025 telah dibuka oleh Kementerian Pendidikan sejak 28 November 2024 lalu hingga 20 Desember 2024 mendatang. Bagi guru yang seleksi maka akan mengikuti PPG 2025. Namun ternyata, PPG  2025 berbeda dari PPG sebelumnya. PPG 2025 sendiri akan dilaksanakan secara offline. Abdul Muti' sendiri telah mengonfirmasi hal tersebut. Menurutnya, pelatihan PPG nanti tidak lagi online melainkan offline, karena mohon maaf hasil pelatihannyaa akan berbeda antara offline dan online," Ujar Abdul Mu'ti mengutip dari laman Pojoksatu.id.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun