Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Bagaimana Memfungsikan Gawai Peserta Didik Agar Lebih Efektif dalam Proses Pembelajaran di Kelas

23 Februari 2024   19:02 Diperbarui: 23 Februari 2024   19:18 249 2
Didiklah anak sesuai dengan kodrat zamannya, rasanya saya begitu familiar dengan salah satu pesan pendidikan yang pernah diucapkan oleh Ki Hajar Dewantara bertahun-tahun silam. Sebagai guru, mengajar di era yang serba digital seperti saat ini pastinya menghadirkan banyak tantangan. Perlu juga kita ketahui, zaman memang sudah jauh berbeda. Bahkan, perbandingannya tak lagi sama dengan zaman ketika kita sebagai guru yang dulunya pernah sekolah. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun