Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bahasa

Implikatur, Praanggapan dan Implementasi Tindak Tutur Santun dalam Kehidupan Sehari-hari

6 Agustus 2023   22:47 Diperbarui: 6 Agustus 2023   22:55 71 0
Penutur menggunakan bahasa untuk memberikan informasi kepada mitra tuturnya. Bahasa digunakan sebagai media penyampaian pesan oleh penutur. Selain sebagai media penyampaian informasi bahasa juga harus dipelajari karena bahasa adalah ilmu. Komunikasi seseorang dituntut juga untuk memahami konteks situasi yang mewadahi penggunaan bahasa tersebut. Konteks yang dimaksud adalah di mana pembicaraan tersebut berlangsung, dengan siapa berbicara, apa yang dibicarakan, kapan pembicaraan itu dilaksanakan. Dalam sebuah penuturan ada jenis makna yang disampaikan secara tersurat maupun tersirat. Makna sirat dalam tuturan dapat dipahami jika pelaku komunikasi dapat memahami konsep implikatur.Implikatur digunakan untuk membedah apa yang dimaksudkan oleh penutur sebagai hal yang berbeda dari apa yang dinyatakan secara langsung.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun