Perkenalkan dia adalah Teten, nama lengkapnya adalah Teten Permata Sari AR. Dia merupakan seorang Wanita yang mempunyai tujuan yang mulia, yang akan berjasa kepada para ibu-ibu hamil nantinya. Seorang Wanita yang berkuliah dengan mengambil jurusan kebidanan dengan nilai IPK yang tinggi, ia berharap agar profesinya kelak dapat membantu ibu-ibu hamil diluaran sana.
KEMBALI KE ARTIKEL