Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Tiga Jenis Burnout yang Perlu Kamu Tahu!

1 Desember 2022   20:52 Diperbarui: 1 Desember 2022   21:06 219 2
Dalam dunia pendidikan maupun pekerjaan, sebagian besar masyarakat pasti pernah mengalami yang namanya kelelahan. Baik itu kelelahan fisik, mental maupun emosional. Kelelahan seperti itu, biasa kita sebut dengan burnout. Dilansir dari situs Merdeka.com, burnout adalah kondisi stres kronis di mana pekerja merasa lelah secara fisik, mental, dan emosional gara-gara tekanan pekerjaannya. Adapun beberapa faktor yang dapat menyebabkan seseorang mengalami burnout, yaitu bekerja terlalu keras dan dinamika disfungsional di tempat kerja yang tidak sesuai.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun