Bahasa adalah bentuk komunikasi yang dipakai dalam kehidupan sehari-hari dan tentunya mempermudah hidup. Sesuai dengan ketetapan dari PBB terdapat 9 bahasa yang dianggap sebagai Bahasa internasional. Bahasa-bahasa tersebut antara lain Bahasa Inggris, Bahasa Mandarin, serta Bahasa arab. Bagi Umat muslim sendiri Bahasa arab merupakan Bahasa yang penting, karena Bahasa itu merupakan Bahasa Al-qur'an, hadist, serta kitab-kitab yang ditulis oleh ulama islam kebanyakan juga berbahasa arab.
KEMBALI KE ARTIKEL