Yuta akan bermain drama live action yang diangkat dari anime Jepang "Play It Cool, Guys". Yuta akan berperan sebagai Ichikura Hayate.
Drama "Play It Cool, Guys" merupakan sebuah drama yang bercerita mengenai empat pemuda yang saling mendukung dan mengandalkan satu sama lain. Drama "Play It Cool, Guys" akan tayang perdana pada tanggal 14 April 2023 dan ditayangkan setiap hari Jumat.