Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Tiga Waketum Demokrat Ini dengan Mudah Jawab Tuduhan Moeldoko

30 Maret 2021   21:46 Diperbarui: 31 Maret 2021   01:01 286 1
Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko dengan begitu amat berani menyebutkan adanya perang ideologi di Partai Demokrat yang katanya mengancam Indonesia, khususnya era emas 2045. Itulah yang menyebabkannya bersedia diminta mengambilalih Partai Demokrat melalui KLB (Kongres Luar Biasa) yang tidak sesuai AD/ART 2020 partai tersebut. AD/ART yang sudah diakui oleh Kemenhumkam Republik Indonesia. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun