Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Ke Mana Perginya Si Peniru Handal di Alam?

28 Desember 2021   17:10 Diperbarui: 28 Desember 2021   19:14 483 1
Sering kita mendengar bahwa orang orang yang punya kebiasaan mengikuti ucapan orang lain diistilahkan dengan ‘membeo’. Burung beo dijadikan perumpamaan dari sikap meniru karena keunikan yang dimilikinya. Salah satu jenis burung beo yang digemari oleh pecinta burung yaitu jenis Beo Nias (Gracula robusta). Burung ini termasuk kedalam famili sturnidae (jalak dan kerabatnya) dengan memiliki kemampuan unik dimana dapat menirukan suara dan ucapan dengan jelas.  

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun