Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Unnes Giat 5 Desa Krasak Berdiskusi Dengan Tokoh Agama Terkait TPQ Dalam Pengamalan Pancasila

27 Agustus 2023   23:25 Diperbarui: 28 September 2023   00:16 105 0
Tak hanya pendidikan formal saja, di desa krasak ini juga menjunjung pendidikan non formal atau pendidikan yang dapat meningkatkan rasa keimanan dan ketakwaan kepada anak-anak penerus bangsa , hal ini dibuktikan dengan adanya TPQ disetiap dusunnya didesa krasak, Kegiatan TPQ merupakan salah satu bentuk kegiatan keagamaan yang aktif dilaksanakan di Desa Krasak khususnya bagi anak-anak. Hampir semua dusun di Desa Krasak sudah terdapat TPQ yang resmi bersertifikat, salah satunya TPQ di dusun margosari yaitu TPQ Darul Falah

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun