Rentang waktu antara makan pagi dan makan siang mungkin masih bisa dipertahankan, tetapi rentang waktu antara makan siang dan makan malam yang berkisar 6-7 jam adalah waktu yang cukup lama sehingga dorongan untuk ngemil semakin besar. Secara fisiologis, pada waktu-waktu tersebut tubuh juga mulai memerlukan makanan untuk mengisi kebutuhan energi yang mulai menurun.
Baca selengkapnya