Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Pilihan

Sumpah Pemuda dan Generasi Millenial

24 Oktober 2017   10:29 Diperbarui: 24 Oktober 2017   11:01 4893 1
Batavia (sekarang Jakarta) pada tanggal 27-28 Oktober 1928, menjadi saksi berkumpulnya pemuda-pemuda dari berbagai daerah di Nusantara dalam wadah Kongres Pemuda Kedua. Kongres ini adalah salah satu tonggak utama dalam perjuangan pergerakan kemerdekaan Indonesia, jauh sebelum Soekarno dan Hatta memproklamasikannya pada 17 agustus 1945. Perjuangan pemuda-pemuda di daerah masing-masing dalam menentang penjajahan, yang selama ini bersifat parsial dan kedaerahan, disatukan dalam satu semangat yang sama, dalam satu visi yang sama, bernama Indonesia. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun