Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Guru, Pegawai, dan Siswa MTsN 1 Bantul Laksanakan SE Gubernur DIY

4 Oktober 2024   09:20 Diperbarui: 4 Oktober 2024   09:32 66 1
Bantul (MTs N 1 Bantul) -- Tiap Kamis Pon, warga Yogyakarta, terutama pegawai negeri sipil, dan pelajar mengenakan baju adat Jawa khas Jogja. Sebagai contohnya Guru, TU Siwa Siswi MTs N 1 Bantul, Kamis (03/10). Dengan segenap rasa suka cita, rasa Ikhlas, dan tanggung jawab, Guru, TU Siwa Siswi MTs N 1 mengikuti surat edaran dari gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta untuk memakai baju adat Jawa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun