Akhir-akhir ini sering kita mendengar telah terjadinya bencana Gempa dan Tsunami. Apalagi kita semua tinggal di Indonesia dimana terletak dalam zona “
ring of fire“. Seharusnya sebagai negara yang mempunyai potensi bencana gempa dan tsunami yang tinggi kita perlu sekali mengetahui bagaimana bencana itu bisa terjadi dan bagaimana cara mitigasi yang baik dan benar. Beberapa instansi seperti Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG), ESDM, Badan Nasional Penanggulangan Bencana dan BMKG, dari tingkat pusat hingga daerah pun terkadang sudah gencar mensosialisasikan tentang tanggap bencana maupun mitigasi bencana. Namun terkadang yang menjadi permasalahan adalah terkendala oleh tidak sampainya informasi tersebut ke masyarakat luas. Hal ini bisa disebabkan karena :
- Bahasa yang digunakan kurang dipahami
KEMBALI KE ARTIKEL