Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat

Filsafat Pendidikan Rekonstruksionisme dan Pemikiran Tokoh Rekonstruksionisme

17 Juni 2020   10:21 Diperbarui: 17 Juni 2020   10:21 50 0
Filsafat rekonstruksionisme merupakan aliran filsafat modern. Aliran ini berpendapat bahwa semua umat manusia adalah seorang petugas yang akan menyelamatkan dunia, oleh sebab itu diperlukan pembinaan daya yang intelektual dan meningkatkan spiritual denga pendidikan yang tepat dengan nilai dan norma pada masa sekarang dan pada masa yang akan datang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun