Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Menambah Aktivitas Baru di Masa Pandemi dengan Bercocok Tanam

25 Juni 2021   17:20 Diperbarui: 25 Juni 2021   18:06 226 1
Belakangan ini masyarakat mulai menaruh minat pada tanaman hias. Akibat merebaknya pandemi Covid-19 yang membuat aktivitas kita relatif lebih banyak berada di dalam rumah, hal tersebut tentu saja membuat kita merasa jenuh dan harus memutar otak untuk mencari aktivitas baru yang bermanfaat. Tidak banyak yang kita ketahui bahwa sebenarnya kebiasaan bercocok tanam memiliki dampak yang sangat baik untuk kesehatan mental.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun