Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pentingnya Budaya Literasi dalam Menyambut Era Globalisasi

5 Desember 2018   23:23 Diperbarui: 5 Desember 2018   23:35 3703 0
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknokogi atau yang biasa disebut dengan IPTEK telah membawa masyarakat di abad ke-21 ini kepada gaya hidup yang serba instan dengan semakin maraknya penggunaan gadget oleh masyarakat luas. Hampir di seluruh dunia, kini tidak hanya orang dewasa saja yang menggunakan perangkat-perangkat digital seperti handphone dan komputer, anak-anak dan remaja pun banyak yang telah difasilitasi oleh orang tua mereka untuk menggunakan gadget baik itu sebagai penunjang kebutuhan belajar maupun sebagai sarana hiburan semata.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun