Pada 26 November 2021, WHO menetapkan Varian Omicron sebagai
Variant of Concern (VOC)Â SARS-CoV-2 kelima menggantikan Varian Delta, karena jumlah mutasinya yang banyak dan sudah menyebar ke semua negara di seluruh wilayah WHO. Meskipun data awal menunjukkan tingkat keparahan infeksi terkait Varian Omicron lebih rendah dari Delta tetapi dengan jumlah kasus yang sangat tinggi, tentu akan menjadi tekanan tersendiri bagi sistem perawatan dan kesehatan.
KEMBALI KE ARTIKEL