Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Ahok dan Pilkada DKI Jakarta 2017 di Mata Mahyudin

17 Januari 2017   16:44 Diperbarui: 17 Januari 2017   19:08 1399 1
Pemilihan kepala daerah (pilkada) langsung tahap kedua akan berlangsung bulan depan; Februari 2017 dan akan dilaksanakan di 101 lokasi. Tepatnya di 7 propinsi, 18 kotamadya dan 76 kabupaten. Namun, panasnya persaingan politik di DKI Jakarta membuat hiruk pikuk pesta demokrasi seakan hanya berada di ibukota, bukan di tempat lain. Baik di propinsi yang berdekatan, yaitu:  Banten ataupun propinsi yang jauh, yatu:  Papua Barat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun