Pada prinsipnya  kebutuhan  anak usia  dini harus sesuai dengan  hakikat  anak,  yaitu  ingin bermain,  bernyanyi,  ingin  tahu,  ingin meniru, ingin mencoba dan jujur. Tujuan  dari  pendidikan  anak  usia  dini adalah untuk membantu dalam mengembangkan   potensi-potensi   yang ada pada diri anak.  Dalam pendidikan anak usia dini  terdapat  aspek-aspek  yang harus   dikembangkan   dan   ditanamkan dalam   diri   anak,   diantaranya  yaitu  aspek agama dan moral, fisik motorik, kognitif,  bahasa,  serta   seni.
KEMBALI KE ARTIKEL