Mohon tunggu...
KOMENTAR
Vox Pop

Prabowo Subianto Terima Bintang Bhayangkara Utama, Apresiasi terhadap Pengabdian terhadap Keamanan NKRI

21 Juni 2024   13:18 Diperbarui: 21 Juni 2024   13:29 97 0
Jakarta, 20 Juni 2024- Menteri Pertahanan dan Presiden Terpilih Prabowo Subianto mengucapkan terima kasih atas penganugerahan Bintang Bhayangkara Utama yang diberikan oleh Kepolisian Negara Republik Indonesia. Penghargaan ini disematkan langsung oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di Markas Besar Polri, Jakarta Selatan, hari Kamis.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun