Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Meningkatnya Jumlah Pengangguran di Era Bonus Demografi

22 Agustus 2023   23:59 Diperbarui: 23 Agustus 2023   00:27 39 0
Seiring berjalannya waktu, dari tahun ke tahun populasi penduduk di Indonesia semakin bertambah yang menyebabkan penduduk dengan usia produktif pun juga terus bertambah. Salah satu penyebab pengangguran yaitu kurangnya jumlah lapangan pekerjaan untuk penduduk usia produktif di Indonesia jumlah penduduk produktif usia 15-64 tahun mencapai sekitar 70% atau sekitar 180 juta jiwa dua kali lipat lebih banyak dari penduduk tidak produktif yang hanya 30% atau sekitar 60 juta jiwa. Fenomena ini disebut bonus demografi yaitu hal ini terjadi ketika jumlah penduduk usia produktif dua kali lipat lebih banyak dari jumlah penduduk yang masih belum melalui atau sudah melewati usia produktif nya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun