Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Bermain Perosotan (Prosotan) Pada Anak Usia Dini

9 April 2022   20:21 Diperbarui: 9 April 2022   20:22 4420 2
Perosotan atau prosotan ditemukan di taman, sekolah, taman bermain dan halaman belakang. Perosotan adalah contoh bermain sederhana yang dikenal sebagai bidang miring, yang menggerakkan objek dari atas ke bawah dengan muda, atau, dalam kasus ini, membuat keceriaan. Perosotan dapat berbentuk datar, atau setengah silindris atau tabung untuk menghindari jatuh. Perostan biasanya berbahan plastik atau metal dan memiliki permukaan lembut yang lurus atau melengkung. Pemakainya, biasanya anak-anak, memanjang ke atas perosotan memakai tangga dan duduk di bagian atas perosotan dan kemudian meluncur ke bawah. Sebenarnya apa sih manfaat dari perosotan ini?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun