Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Upaya Membangun Toleransi Beragama dalam Mengatasi Radikalisme dan Terorisme

7 Juli 2020   17:20 Diperbarui: 8 Juli 2020   14:17 1515 8
"Hay!!! disini para pembaca pasti udah tau dong arti toleransi itu apa? Nah, toleransi adalah sabar dan menahan diri atau bisa diartikan sebagai sikap saling menghormati dan menghargai antar kelompok atau antar individu baik itu perbedaan suku, ras, agama, warna kulit dll. Jadi toleransi dalam beragama itu penting loh, mengapa? Karena belakangan ini marak banget fenomena gerakan radikalisme dan terorisme baik secara lokal, nasional maupun global. Kecurigaan yang berlebihan dapat memunculkan beragam potensi gerakan radikalisme dan terorisme. Banyak diantara tindakan itu semua memunculkan tindakan kekerasan dan mengguncang kedamaian. Pada dasarnya setiap agama kan mengajarkan kedamaian, tentang cara bagaimana bersikap dengan baik terhadap sesama, bagaimana menghargai perbedaan antara agama satu dengan agama yang lainnya".

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun