Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Posyandu Menjadi Tempat Optimal Penyebaran Edukasi 1000 HPK, Mahasiswa Undip Berikan Video Edukasi

11 Februari 2021   14:17 Diperbarui: 11 Februari 2021   14:34 71 0
Semarang (11/2), Kualitas sumber daya manusia merupakan salah satu hal penting yang diperlukan untuk menjadikan suatu negara menjadi negara maju. Upaya yang bisa dilakukan untuk menciptakan kualitas sumber daya manusia yang baik harus mulai dibentuk sejak awal kehidupan dari seseorang. Periode 1000 HPK atau seribu hari pertama kehidupan merupakan periode yang tepat untuk membentuk kualitas sumber daya manusia yang mumpuni. 1000 HPK terdiri dari 270 hari di dalam kandungan dan 730 hari setelah bayi lahir atau sampai usia 24 bulan. Pada periode tersebut pertumbuhan dan perkembangan berjalan dengan sangat cepat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun