Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pelaksanaan Pendataan Wanita Berkarir dalam Program Desa Ramah Perempuan oleh KKN 7 UPI

19 Agustus 2022   22:05 Diperbarui: 19 Agustus 2022   22:07 114 0
Kelompok 7 KKN UPI telah melaksanakan kegiatan Pendataan Wanita Berkarir di Kelurahan Gegerkalong, Kota Bandung. Kegiatan pendataan ini dilakukan sebagai implementasi Surat Keputusan Lurah Gegerkalong, Kecamatan Sukasari, Kota Bandung tentang Penetapan Pengurus Pusat Pelayanan dan Kebudayaan Perempuan pada Kelurahan Gegerkalong Kecamatan Sukasari Kota Bandung. Hasil akhir dari kegiatan pendataan ini berupa peta sebaran yang akan diserahkan kepada pihak kelurahan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun