Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Apakah Milenial Sudah Optimal Mengubah Indonesia?

23 Juli 2020   12:00 Diperbarui: 23 Juli 2020   12:05 50 5
Kata Stafsus (Staff Khusus) sudah tidak asing didengar bahkan di perbincangkan oleh pers Nasional. Staff Khusus Millennials Presiden yang belakangan ini populer pun belum banyak memberikan konstribusi apapun. Malahan isu tidak enak perihal kepentingan yang di bawa Masuk oleh anak muda kedalam istana negara.

Selain, Kaya dan Rupawan. Menjadi Muda (Generasi/Kaum Millennials) juga merupakan pioneer dan hak istimewa. Di indonesia sendiri, anak muda sering di kaitkan dengan Inovasi, gagasan, dan perubahan yang tidak kunjung usai diperbincangkan. Sebuah anggapan yang kian menghanyutkan anak muda ke dalam lembah harapan buta yang Tidak Tau esensinya kemana, atas buruknya kondisi sosial di Indonesia (pendidikan, ekonomi, dan politik).

Bukan tidak Ada sebab, asumsi yang kasar ini tapi ini merupakan konsekuensi logis dari moderenisasi. Perubahan pola mode Produksi serta gelombang revolusi peradaban yang berlangsung secara terus menerus, sehingga berhasil membuat generasi tua minggat lebih awal. Generasi baru yang sudah dipersiapkan akan siap menerima upgrade (pembaruan) dari peradaban. Sehingga, akan membentuk lingkaran (siklus tanpa ujung).

Menakar kelas sosial 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun