Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kurikulum Darurat: Implementasi Kurikulum Pendidikan Formal dan Non Formal di Masa Pandemi Covid-19

7 Juli 2021   20:02 Diperbarui: 7 Juli 2021   20:08 2746 0
Virus covid-19 merupakan virus berbahaya bermula dari Kota Wuhan, China kini sudah menyebar luas ke berbagai negara terutama di Indonesia. Negara Indonesia merupakan salah satu negara dengan jumlah korban psitif terpapar virus covid-19 bahkan hingga kasus kematian dengan jumlah yang tidak sedikit. Mulai dari penerapan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) hingga lockdown dan kini kebijakan baru yaitu pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) sudah diterapkan oleh Pemerintahan Indonesia guna memutus tali penyebaran covid-19. Mengingat kondisi saat ini kasus covid-19 semakin meningkat diharapkan masyarakat Indonesia patuh dan taat terhadap kebijakan yang berlaku.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun