Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Utang Luar Negeri Kian Melambung Tinggi, Islam Jadi Solusi

28 November 2021   05:30 Diperbarui: 28 November 2021   06:15 68 1

Mencengangkan. Utang luar negeri Indonesia tembus 6.000 triliun. Negara yang terkenal kaya akan sumber daya alamnya, baik mineral logam, maupun non logam, hutan, laut, negara yang mempunyai gunung emas terbesar memiliki utang luar negeri yang nilainya sangat fantastis. Bahkan jumlah utang luar negerinya menduduki peringkat ke-7 tertinggi di dunia.

Dilansir dari Katadata.com, Bank Indonesia mencatat utang luar negeri Indonesia hingga akhir kuartal ketiga tahun ini mencapai US$ 423,1 miliar atau sekitar Rp 6.008 triliun, naik 3,7% dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Kenaikan ULN antara lain didorong oleh utang luar negeri pemerintah yang bertambah seiring penerbitan global bonds, termasuk Sustainable Development Goals (SDG) Bond sebesar 500 juta euro. Berdasarkan data BI,  Utang luar negeri pemerintah per akhir kuartal III mencapai US$ 205,5 miliar, tumbuh 4,1% secara tahunan, lebih rendah dibandingkan pertumbuhan kuartal II sebesar 4,3%. Sementara utang swasta hanya tumbuh 0,2% secara tahunan, setelah pada periode sebelumnya mengalami kontraksi 0,3%. (Katadata.com 15/11/2021)

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun