Setelah membintangi drama "No Gain No Love", Han Ji Hyun kembali membintangi drama terbaru berjudul "Face Me" bersama dengan Lee Min Ki, Lee Yi Kyung, dan Jeon Bae Soo. Drama ini ditayangkan oleh stasiun KBS untuk menggantikan slot drama "Dog Knows Everything".
KEMBALI KE ARTIKEL