Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mengenal Paradigma dalam Sosiologi

4 September 2022   00:22 Diperbarui: 4 September 2022   01:32 1763 4

Dalam kehidupan bermasyarakat tentunya terdapat fakta atau realita dari setiap fenomena sosial yang sedang terjadi. Realita tersebut tidak hanya sekedar ditemukan secara disengaja. Realita tersebut muncul melalui cara pandang atau perspektif para ilmuwan dalam melihat persoalan dalam fenomena sosial yang terjadi di dalam masyarakat. Cara pandang tersebut kemudian dikenal dengan istilah paradigma.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun