Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Dampak Migrasi Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia

15 Mei 2024   11:48 Diperbarui: 15 Mei 2024   12:24 156 1
Pertumbuhan penduduk dipengaruhi oleh tiga faktor dasar yaitu kelahiran (fertility), kematian (mortality), dan migrasi (migration). Migrasi dapat diartikan perpindahan penduduk dengan tujuan menetap dari satu daerah ke daerah yang lain. Orang yang melakukan migrasi disebut dengan migran. Migrasi penduduk terjadi karena adanya ketidakpuasaan atau tidak adanya ketersediaan kebutuhan dari daerah asal sehingga memaksa penduduk tersebut untuk mencarinya ke wilayah lain agar dapat terpenuhi kehidupan. Potensi masing-masing wilayah mempunyai perbedaan sehingga menyebabkan terjadinya migrasi di suatu wilayah.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun