Hallo sobat kompasiana! Pada artikel kali ini saya ingin membahas tentang peran seorang analis kesehatan dalam proses pemeriksaan pasien. Mungkin dari kalian masih ada yang asing nih sama yang namanya analis kesehatan. Pasti kalian taunya tenaga kesehatan itu Cuma dokter, perawat, dan bidan saja. Padahal analis kesehatan atau yang biasa disebut ahli tenaga laboratorium medis ini punya peran yang sangat penting loh dibalik penegakan diagnosis dari dokter. Loh kok bisa? Ya bisa dongg.
KEMBALI KE ARTIKEL