Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Orang Dewasa juga Penting Mengenali Cara Unik Anak Mengungkapkan Keinginannya Secara Ekspresif

22 Maret 2022   17:28 Diperbarui: 22 Maret 2022   17:38 650 0
Setiap orang pasti pernah mengungkapkan perasaannya. Hal ini dapat berupa ekspresi wajah, perkataan, dan cara berbicaranya. Pengungkapan ini dapat terjadi saat seseorang merasa bahagia, sedih, marah, kesal dan lainnya. Tidak hanya itu, saat seseorang menginginkan sesuatu ia juga akan melakukan suatu ungkapan terhadap lawan bicaranya. Contoh sederhana yang sering kita rasakan adalah saat seseorang membutuhkan bantuan. Hal ini tidak hanya dapat dilakukan oleh orang dewasa saja loh, melainkan anak-anak usia dini juga mampu. Hanya saja, ada perbedaan dalam pengugkapan keinginan yang terjadi pada anak usia dini. Jika orang dewasa mampu secara langsung mengucapkan kata-kata keinginannya, pada anak mereka hanya mampu mengungkapkan sesuai dengan perkembangan usia mereka. Nah, ada beberapa cara unik anak dalam mengungkapkan keinginannya kepada orang lain, bisa berupa bantuan dan juga ungkapan sebuah perasaan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun