Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) pada Hewan

20 September 2022   14:14 Diperbarui: 20 September 2022   14:23 488 3
Penyakit mulut dan kuku(PMK) adalah penyakit terinfeksi karena virus yang bersifat akut dan sangat menular. Penyakit yang menyeranng semua hewan berkuku belah/genap , seperti kambing, sapi, babi, kerbau, domba dan hewan liar lainnya seperti gajah, rusa dll. Virus dapat bertahan lama di lingkungan, dan bertahan hidup di tulang, kelenjar, susu serta produk susu. Masa inkubasi 1-14 hari, virus awet dalam pendinginan dengan temperature > 500 dan terinaktivasi pada pH < 6,0 & pH > 9,0. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun