Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Membangun Persatuan dan Kesatuan Bangsa Melalui Internalisasi Ideologi Pancasila

7 Juni 2023   18:31 Diperbarui: 7 Juni 2023   18:36 263 1
Sebagai ideologi negara Indonesia, Pancasila berperan sangat penting dalam membangun persatuan dan kesatuan bangsa. Karena Indonesia yang beraneka ragam suku, ras, agama dan budaya, menghadapi tantangan yang kompleks dalam menjaga kerukunan dan menghargai perbedaan. Dalam konteks ini, internalisasi ideologi Pancasila merupakan landasan terpenting bagi upaya membangun persatuan dan kesatuan bangsa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun