Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Realisasikan Batik Mangrove Khas Mojo, Mahasiswa KKN Undip Bantu Pengrajin Lokal

9 Agustus 2023   22:51 Diperbarui: 9 Agustus 2023   23:21 217 0
Mojo, Pemalang (09/08/23) - Sebagai sebuah desa yang terletak di wilayah pesisir, Desa Mojo memiliki kelimpahan potensi dan kekayaan alam seperti pertanian, perkebunan, dan juga perairan. Potensi yang ada tersebut dapat dikembangkan menjadi inovasi dalam melahirkan peluang bisnis yang menjanjikan, salah satunya yakni menciptakan kerajinan batik khas daerah. Batik sebagai salah satu warisan budaya asli indonesia tentu memiliki daya tarik tersendiri bagi masyarakat. Setiap daerah berlomba-lomba untuk memperkenalkan ciri khas wilayahnya melalui corak batik yang dihasilkan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun