Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat

Seandainya waktu dapat di putar?

24 Desember 2009   11:50 Diperbarui: 26 Juni 2015   18:47 297 0
Mungkin jika pertanyaan ini di tanyakan kepada kalian... jujur jauh di lubuk hati pasti ada perasaan tersebut, benar atau bener?
Entah untuk memperbaiki keadaan atau hanya sekedar ingin mengenang masa2 indah yang terasa berlalu begitu cepat.
Setiap manusia pasti pernah merasakan kedua moment diatas. Saya pun tidak mungkin mengelak untuk menjawab "Ya.. Saya mau waktu diputar"

Tetapi... Apakah hal itu bisa menyelesaikan segalanya?
saya jawab dengan tegas "Tidak"
Setiap kenangan yang ada pada hidup kita adalah anugerah, entah itu kenangan indah maupun buruk.

Kenapa saya jawab "tidak".


  1. Kenangan yang indah tidak akan lagi menjadi indah jika dilakukan berulang kali dan terus menerus.
  2. Kenangan buruk bisa menjadi pengalaman dan guru alami bagi kita untuk introspeksi diri dan menghadapai kenyataan dimasa yang akan datang
  3. Terasa janggal rasanya jika bisa memutar balikkan waktu untuk kepentingan diri sendiri tanpa memikirkan hal2 yang terjadi setelah keadaan yang kita inginkan tercapai.
  4. Sekali lagi kenangan itu anugreah wajib disyukuri dan bukan untuk di sesali.
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun