Shiba Inu (SHIB) Memimpin 4481 Koin Pada Aktivitas Sosial dan Pasar
20 Juni 2023 08:40Diperbarui: 20 Juni 2023 08:463874
Shiba Inu memimpin posisi pertama pada daftar AltRank LunarCrush, membuat jarak dengan 4.481 koin lainnya di deretan pasar Cryptocurrency. Keberhasilan luar biasa tersebut tak terlepas dengan aktivitas sosial serta pasar gabungan Shiba Inu yang mengesankan.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.