1. Percepat makan pagi
jangan pernah tinggalkan makan pagi, Menurut penilitian dengan sample 4.000 orang Amerika dewasa yang berhasil menurunkan berat badannya sekitar 15 kg dalam setahun adalah mereka yang tak pernah lupa sarapan. Biasakan sarapan pukul 9.00 cobalah digeser menjadi pukul 7.00 agar proses pembakaran energi dimulai lebih cepat
2. Kunyah makanan 36 kali!
Coba hitung bgaimana anda mengunyah makanan dan berapa kali anda mengunyah. Jika kurang dari 36 kali maka biaskan di tambah dan bersabar dalam memakan makanan anda. Makin lama Anda mengunyah, makanan akan lebih mudah dicerna, Anda pun akan lebih mudah merasa kenyang.
3. Olahraga Kecil
Olahraga selama 60-90 menit, 3-4 kali seminggu, wajib dilakukan. Paduan aerobik berupa joging dan jalan kaki, masing-masing berselang-seling setiap 3 menit, cukup efektif membakar lemak. Jika tak sempat, berjalan kaki keliling rumah atau ruangan kantor selama 5 menit setiap selang satu jam bisa membakar 200-300 kalori.
4. Perbanayak Mkanan Berserat
Serat juga punya peran besar dalam mengusir lemak. Makin banyak serat yang masuk dalam tubuh, volume feses akan makin cepat membesar karena serat bersifat menyerap air. Orang dewasa perlu 21 gram serat per hari. “Jika Anda biasa makan buah dan sayur, tambahlah porsinya menjadi 5 mangkuk per hari. Bagilah dalam 5 kali makan,” anjur dr. Endang.
5. Ilmu
Coba bacalah konten-konten tau buku yang berhubungan dengan gizi, mulai dari pengalaan orang yang melakukan diet yang berhasil. Intinya, jangan diet tanpa anda berilmu.