Diprakarsai oleh Persatuan Pelajar Indonesia United Kingdom (PPI UK) dan didukung oleh Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) London, kegiatan yang dikenal luas dengan nama Indonesian Scholars International Convention (ISIC) akan segera hadir kembali. Pada tahun ini, kota Nottingham yang akan menjadi lokasi acara dengan University of Nottingham sebagai tuan rumah.Â
KEMBALI KE ARTIKEL