Glinggang,
Pracimantoro (20/07/23) -
Bahasa Inggris, bahasa internasional yang kini merajai panggung global, menjadi pilihan utama dalam komunikasi di berbagai belahan dunia. Tidak dapat dipungkiri bahwa peran bahasa ini semakin krusial di era globalisasi yang telah membuka pintu interaksi tak terbatas antarbangsa. Bagi siswa Sekolah Dasar (SD) di Indonesia, kemampuan berbahasa Inggris menjadi suatu keharusan yang tak bisa diabaikan.
KEMBALI KE ARTIKEL